Sinopsis Film 2 Guns: Kisah Penyamaran Denzel Washington Buru Bos Mafia, Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini

- Senin, 6 Maret 2023 | 08:28 WIB
Salah satu adegan dalam FIlm 2 Guns (Tangkapan Layar)
Salah satu adegan dalam FIlm 2 Guns (Tangkapan Layar)

 

SINARMERDEKA.ID - Bioskop Trans TV malam ini, Senin 6 Maret 2023 akan memutarkan film berjudul 2 Guns. Film yang dibintangi aktor peraih piala Oscar, Denzel Washington itu tayang pukul 21.45 WIB. 


Film 2 Guns disutradarai oleh Baltasar Kormákur dan dirilis tahun 2013.

Film bergenre action komedi itu dibintangi oleh Denzel Washington yang berperan sebagai Trench atau Bobby, seorang mata-mata DEA. 

Baca Juga: Serie A: Paul Pogba tak bisa membantu Juventus saat dihajar AS Roma di Olimpico


Film 2 Guns dimainkan oleh deretan artis papan atas Hollywood seperti Mark Wahlberg sebagai Stig, Paula Patton sebagai Deb, Bill Paxton sebagai Earl, Edward James Olmos sebagai Papi Greco, Robert John Burke sebagai Jessup, James Marsden sebagai Quince dan Patrick Fischler sebagai Dr. Ken. 


Sinopsis Film 2 Guns


Kisah berawal dari Trench atau Bobby yang diperankan oleh Denzel Washington, seorang anggota DEA yang bertugas memata-matai seorang gembong narkoba bernama Manny "Papi" Greco. 


Papi dikenal sebagai mafia yang berbahaya. Trench pun memulai misinya untuk menangkap bos mafia tersebut. 

Baca Juga: Dengan modal 3 ribu saja, Burung Murai ini sangat menakutkan dan bisa ngeplong bocor heboh


Suatu ketika Trench dan Stig (Mark Wahlberg) terpaksa harus diinterogasi oleh Patroli Perbatasan Amerika Serikat (AS), setelah mereka berdua ketahuan bertemu Papi di Mexico. 


Kisah pada film berdurasi 109 menit ini berlanjut. Diceritakan bahwa Stig yang juga melakukan penyamaran, tidak tahu bahwa partner in crime-nya adalah seorang anggota DEA. 


Trench menjelaskan kepada bos nya bahwa ia tidak berhasil mengambil narkoba Kokain yang dibawa Papi. 

Baca Juga: Bahaya! Pemberian ulat hongkong kepada Murai Batu ternyata berdampak buruk

Halaman:

Editor: Nugroho Sis Gunarto

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Artis senior Nani Wijaya Meninggal Dunia

Kamis, 16 Maret 2023 | 11:43 WIB
X