- Pendaftaran dimulai pada 1 Maret 2023 - 3 Mei 2023
1. Para peserta diwajibkan sudah vaksin boster.
2. Satu peserta harus memiliki KTP, Kartu Keluarga, SIM C
3. WAJIB melakukan verifikasi ke Posko, sesuai dengan waktu verifikasi yang telah dipilih pada saat mendaftar
4. Motor dengan kapasitas mesin maksimal 200 cc
5. Bagi Peserta yang hanya mendaftarkan Sepeda Motor, diwajibkan memiliki /menunjukkan bukti Mudik moda transportasi lainnya
6. Sepeda Motor diserahkan H-1 atau satu hari sebelum tanggal keberangkatan Sepeda Motor
7. Tidak diperkenankan menitipkan Helm dan Kaca Spion.
8. BBM wajib untuk dikosongkan pada saat penyerahan.
daftar mudik gratis 2023 klik link dari Kementerian Perhubungan ini ( Daftar Mudik Gratis )
Demikian informasi mudik gratis 2023, semoga bermanfaat.***
Artikel Terkait
Irma Ajak Masyarakat Mudik Gratis
Jelang Arus Mudik, Sepanjang Jalan Dipasangi CCTV
Tempatkan Poskotis Pos Pelayanan Mudik
Wakil Bupati Pantau Langsung Posko Mudik
11 Tips Mudik Aman Bagi Anak Ala KPAI
Awas, ASN-Pemkab Tanggamus dilarang menggunakan Randis untuk Mudik
Nekat Mudik, Ribuan Warga Sumatera Menyeberang di Pelabuhan Merak
Polri : Boleh Mudik, Tapi Tunjukkan Surat urgensi
Sedihnya Nasib Perantau Asal Lampung di Jakarta Tak Bisa Mudik
Bagaimana cara isi daya kendaraan atau sepeda motor listrik di Indonesia saat mudik? PLN: Jangan khawatir